MENGAPA BAJU PEMADAM ITU TAHAN API ?

Perlengkapan paling vital bagi seorang petugas pemadam kebakaran adalah baju pemadam kebakaran, karena benda inilah yang dipakai oleh petugas masuk ke lokasi kebakaran untuk menyelamatkan para korban atau memadamkan api. Baju inilah yang melindungi petugas dari kobaran...